Seberapa Hebat : Mikel Arteta Capai 200 Laga di Premier League
Liputan Bola Terkini –Mikel Arteta telah mencatatkan 200 pertandingan sebagai pelatih Arsenal di Premier League. Hasil imbang melawan Manchester United menjadi momen bersejarah yang mempertegas kiprahnya di Liga Inggris. Arsenal…